Timnas Indonesia menghadapi Bahrain dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Dalam laga ini, Rizky Ridho berpeluang besar menjadi starter.
Timnas Indonesia menyisakan tiga pertandingan di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Pelatih Garuda, Patrick Kluivert, berharap anak asuhnya dinaungi keberuntungan.
Indonesia vs Bahrain bakal bermain malam nanti di lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026. Apa yang terjadi jika Skuad Garuda menang atau kebalikannya jika kalah?
Isyana Sarasvati akan tampil sebelum laga Indonesia vs Bahrain di Gelora Bung Karno. Netizen antusias menyambut penampilannya. Timnas butuh kemenangan!