'Merah Putih' Tambah 16 Wakil di Babak Utama
Setelah melalui babak kualifikasi Djarum Indonesia Open Super Series, akhirnya 16 wakil Indonesia berhasil merebut tempat di babak utama yang akan dimulai besok
Rabu, 13 Jun 2012 12:17 WIB







































