Heru Budi bicara efektivitas Sodetan Ciliwung mencegah banjir di musim hujan. Heru mengatakan SOP pengoperasian sodetan akan diperbaiki untuk antisipasi banjir.
Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta bakal melelang proyek RDF Plant Rorotan bulan depan. Proyek ini ditargetkan untuk groundbreaking pada Februari 2024.
Dirut RSUD dr Iskak Tulungagung, dr Supriyanto ditunjuk menjadi Dirut RSCM oleh Menkes Budi Gunadi Sadikin. Pelantikan digelar hari ini di Kantor Kemkes RI.
Anies mengungkit soal Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi yang menolak saat dirinya hendak menjual saham Pemprov DKI Jakarta di sebuah perusahaan bir.
Kasus cacar monyet 'mpox' di DKI Jakarta terus bertambah. Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono memastikan Dinkes DKI Jakarta melakukan tracing ketat.