Lewis Hamilton berhasil menjadi pemenang dalam Formula 1 GP Rusia 2021. Juara dunia tujuh kali itu turut mencatatkan rekor 100 kemenangan sepanjang kariernya.
Atletico Madrid tumbang 0-1 di kandang tim papan bawah Deportivo Alaves. Pasukan Diego Simeone gagal menggusur Real Madrid dari puncak klasemen LaLiga.
Wakil Ketua DPD Mahyudin mengatakan sinergitas antara pemda dengan DPD diperlukan agar Indonesia menyadari pentingnya wilayah-wilayah perbatasan seperti Kepri.