Hingga hari kedua operasi pencarian siswa SMPN 1 Turi yang hanyut saat susur sungai, tim SAR berhasil mengevakuasi 8 korban meninggal. Seluruhnya perempuan.
Kejadian mengerikan 15 tahun silam masih lekat juga di benak Wahyu (40), salah satu pemulung di TPAS Leuwigajah, yang kini beralih profesi menjadi petani.