detikFinance
SBY Janji Tambah Anggaran Pertanian
Indonesia bertekad menjadi lumbung pangan baru dunia. Untuk itu anggaran pertanian akan terus ditingkatkan untuk memacu produksi beras dan komoditas lain pangan.
Jumat, 26 Agu 2011 09:08 WIB







































