Setelah sukses digelar di Surabaya pada 6-7 Agustus 2025, LPS Financial Festival digelar di Medan mulai hari ini Rabu (20/8/2025), dan dilanjutkan Kamis (21/8).
MPLS SMP 2025 di Medan berlangsung 10-12 Juli. Kegiatan ini menumbuhkan karakter siswa baru dengan tema "MPLS Ramah". Simak jadwal dan susunan kegiatannya!
Gubernur Sumut Bobby Nasution memberikan izin PSMS Medan menggunakan Stadion Utama Sumut untuk Liga 2 2025/2026 dan memanfaatkan fasilitas Pemprov lainnya.
Ada yang ingin memperoleh pekerjaan sesuai jenjang pendidikannya? Pantau info lowongan kerja (loker) Medan untuk lulusan sarjana 2025 terbaru hari ini!
Manajemen menunjuk Kas Hartadi sebagai pelatih PSMS Medan di Liga 2 musim 2025/2026. Kas optimis dapat membawa Ayam Kinantan promosi ke Liga 1 musim depan.