AS mengumumkan paket bantuan keamanan terbaru senilai US$ 400 juta (Rp 6,2 triliun) untuk Ukraina. Anwar Ibrahim telah resmi dilantik menjadi PM ke-10 Malaysia.
Zelensky menyerukan Dewan Keamanan PBB untuk menghukum Rusia atas serangan rudal yang membuat kota-kota Ukraina diselimuti kegelapan saat musim dingin datang.
Seorang bayi yang baru lahir tewas akibat serangan roket Rusia yang menghantam bangsal bersalin di sebuah rumah sakit yang ada di wilayah Zaporizhzhia, Ukraina.