Di tengah pandemi virus corona, menjaga kesehatan sangatlah penting untuk diutamakan. Berikut adalah 4 resep jus yang bisa kamu coba untuk cegah virus corona.
Selain minum kopi dan teh setiap pagi, banyak orang minum air hangat dicampur air lemon. Sekalin kaya akan vitamin C, air lemon juga punya manfaat sehat.