Pemkot Batam menggelar doa untuk bencana alam yang melanda Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Selain itu turut memberikan bantuan sebesar Rp 7,5 miliar.
Jekson Sihombing, ketua ormas Pemuda Tri Karya, ditangkap Polda Riau setelah memeras perusahaan Rp 5 miliar. Penangkapan terjadi saat transaksi di hotel.
Wakil Ketua DPRD Jateng, Mohammad Saleh menegaskan keputusan untuk tidak lagi menerima tunjangan perumahan mulai Oktober 2025 merupakan hasil evaluasi bersama.