Sepakbola
Ferrara Tak Ingin Kena Tampar Lagi
Ketika kalah dari Napoli di kandang sendiri, pelatih Juventus Ciro Ferrara mengibaratkan hal itu sebagai tamparan ke muka Juve. Kini kedua tim bertemu lagi. Tentu Ferrara tak mau ditampar lagi.
Selasa, 12 Jan 2010 12:30 WIB







































