detikNews
Ketua DPR: Gedung Baru Dibatalkan, Siapa Ganti Biaya Konsultan Rp 18 M?
Ketua DPR Marzuki Alie akan menindaklanjuti surat penolakan pembangunan gedung baru DPR yang diusulkan oleh Fraksi Partai Gerindra. Namun demikian Marzuki mempertanyakan siapa yang akan mengganti uang konsultan pembangunan gedung baru yang sudah dikeluarkan senilai Rp 18 milyar.
Selasa, 11 Jan 2011 17:09 WIB







































