Barito Putera sedang dalam kondisi kurang sip menjelang duel dengan Persela Lamongan. Pelatih Jacksen F. Tiago berharap timnya mampu meraih kemenangan lagi.
Persebaya Surabaya sukses meraup tiga poin melawan tim kuat Persib Bandung. Djajang Nudjaman puas melihat kinerja tim dan lega perjudiannya berakhir positif.
Duel Persebaya Surabaya dengan Persib Bandung menjadi lagga spesial bagi Djajang Nurjaman. Pertandingan itu menjadi ajang reuni Djanur dengan mantan klubnya.
Penalti Persija Jakarta sempat disebut sangat aneh. Namun, Stefano Cugurra Teco menilai bahwa Macan Kemayoran seharusnya dapat penalti lagi di menit akhir.
Persija Jakarta bisa mengalahkan Perseru Serui setelah tertinggal duluan. Kemenangan ini bikin Macan Kemayoran berhasil menjaga jaraknya dengan Persib Bandung.
Persija Jakarta berhasil meraih hasil positif saat menjamu Perseru Serui di lanjutan Liga 1 2018. Sempat ketinggalan lebih dulu, Macan Kemayoran menang 2-1.