Seekor ular Sanca berukuran sekitar tiga meter memasuki area dapur rumah warga di Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa Barat. Ular tersebut berada di belakang kompor.
Warga Desa Buddan, Bangkalan menangkap buaya muara sepanjang 3 meter hingga viral di media sosial. Ternyata buaya itu merupakan peliharaan warga yang lepas.
Dinas Pemadam Kebakaran Maros evakuasi buaya muara 3 meter dari keramba milik warga. Dua petugas terluka, buaya akan diserahkan ke BKSDA untuk penanganan.
Ular piton sepanjang 3 meter ditemukan ngumpet di sela kayu plafon rumah warga di Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat. Evakuasinya melibatkan 7 anggota Damkar.