Komisi I DPR mengungkapkan 12 KBRI di luar negeri kosong tanpa dubes. Kursi kosong dubes itu berada di Amerika Serikat (AS), Jerman, hingga Korea Utara (Korut).
Taruna Ikrar mengapresiasi dukungan KBRI India untuk BPOM dan mendorong kerja sama di sektor obat. Ia mengusung pendekatan ABG untuk sistem kesehatan yang kuat.
KBRI di Manila, Filipina, melakukan penanganan terhadap WNI yang menjadi korban penipuan dan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) terkait judi online (judol).