Kabar gembira bagi para pemudik. Kemenhub melalui Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) kembali menggelar program mudik sepeda motor gratis (motis).
Tiket kereta api untuk mudik Lebaran sudah bisa dibeli. PT Kereta Api Indonesia resmi menjual tiket kereta untuk mudik hari ini, Minggu 26 Februari 2023.