detikTravel
Dugong di Morotai Bebas, Diver yang Mengadu ke Menteri Susi Ikut Senang
Dengan respon cepat Menteri Kelautan Susi Pudjiastuti, dugong yang terjebak jaring di Morotai, sudah kembali bebas. Para diver yang mengadu pun ikut senang.
Rabu, 16 Mar 2016 17:30 WIB







































