Jika hoax itu dilawan, para penyebar hoax akan kalah berargumen karena terbukti hoax yang disebar tidak sesuai fakta. Dan hoax ini perlu dilawan bersama-sama.
Rommy menyebut hoax yang sering ditujukan ke Jokowi adalah PKI, non muslim, pro asing, antek aseng dan tak dekat umat Islam. Padahal kenyataannya berbeda.
Presiden Jokowi mengajak serta keluarganya jalan sehat. Dalam kesempatan ini, keluarga Jokowi buka-bukaan soal kehidupannya hingga berbicara soal politik.
Presiden Jokowi meyakini isu dirinya aktivis PKI muncul di era Pilpres. Ia tak pernah diserang isu PKI semasa menjabat sebagai Wali Kota Solo dan Gubernur DKI.