detikFinance
IHSG Catat Rekor Baru di Level 823,858
Indeks saham (IHSG) dalam penutupan Selasa (21/9/2004) naik 9,232 poin pada level tertinggi sepanjang berdirinya bursa yakni di 823,858.
Selasa, 21 Sep 2004 16:24 WIB







































