detikNews
Putaran Warung Buncit Banjir Sepinggang
Jalan Warung Buncit Raya terputus akibat banjir sepinggang di putaran depan Klinik RHC yang menurun. Arus lalu lintas arah Mampang ataupun Ragunan berhenti total berjam-jam.
Senin, 25 Okt 2010 20:23 WIB







































