Ketum PSI Kaesang mengunjungi warga di Tanjung Priok. Putra bungsu Presiden Jokowi itu sekaligus menunaikan salat Jumat di Masjid Nurul Qulub bareng warga.
Tingginya elektabilitas Kaesang di survei terbaru menjadi atensi bagi PD. Ditambah lagi, Kaesang adalah bagian dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) Pilpres 2024.