detikNews
Di Yogya, Buruh Rayakan Mayday Sambil Tuntut 'Bebaskan Novel Baswedan'
Aksi peringatan hari buruh di Yogyakarta digelar ribuan buruh dari berbagai elemen organisasi. Peringatan hari buruh yang tergabung dalam 'Gerakan Rakyat' digelar di Jalan Malioboro Yogyakarta.
Jumat, 01 Mei 2015 11:03 WIB







































