Duapuluh satu tahun berkarir di sepakbola dirasa cukup oleh Gianfranco Zola. Striker Azzurri era 90-an ini memutuskan pensiun dari dunia yang membesarkan namanya itu.
Kapten Lazio, Paolo Di Canio akan diselidiki oleh Federasi Sepakbola Italia (FIGC) atas dugaan melakukan salam fasis saat berhasil mengalahkan AS Roma 3-1.