Pertamina Mandalika International Circuit siap menggelar GT World Challenge Asia pada 9-11 Mei 2025. Perbaikan sirkuit dikerjakan 100% oleh pekerja lokal.
MotoGP Argentina 2025 digelar akhir pekan ini. Balapan yang berlangsung di Sirkuit Termas de Rio Hondo ini diselenggarakan pada 14 Maret hingga 17 Maret.