detikNews
Ratusan WN Myanmar Terdampar di Aceh Utara, Kondisinya Memprihatinkan
Ratusan orang WN Myanmar terdampar di Aceh Utara, Aceh. Dari ratusan orang itu terdapat sejumlah orang anak anak dan wanita. Saat ini mereka masih diamankan di sejumlah meunasah dan rumah warga setempat.
Minggu, 10 Mei 2015 15:13 WIB







































