detikFinance
Sengketa Aset Inalum, Jepang Patok Rp 6,5 Triliun Jauh di Atas Tawaran RI
Siang ini pemerintah menggelar rapat terakhir terkait pengambilalihan 58,87% saham PT Indonesia Asahan Alumunium (Inalum) dari perusahaan Jepang yaitu Nippon Asahan Alumunium (NAA).
Selasa, 24 Sep 2013 11:53 WIB







































