detikNews
Liuk Ratu Narkoba Ola Hindari Hukuman Mati
Bak penari, ratu narkoba Ola meliuk-liuk dalam irama rancak dentuman musik hukum menghindari hukuman mati. Hasilnya, liukan perempuan asal Cianjur itu membuatnya terhindar dua kali dari hukuman mati.
Selasa, 03 Mar 2015 09:40 WIB







































