Ketua PSI Kaesang Pangarep mengajak warga Kota Kupang mendoakan korban erupsi Gunung Lewotobi. Ia juga mengajak untuk berdonasi bagi mereka yang terdampak.
Beberapa orang menjanjikan bakal membiayai renovasi sebuah masjid di Wonosari, Gunungkidul. Setelah masjid terlanjur dibongkar ternyata bantuan tak jadi datang.
Vaksin TBC buatan Bill Gates kini memasuki uji klinis tahap 3 di Indonesia. Pemerintah menjamin keamanan vaksin ini, yang diharapkan dapat menyembuhkan TBC.