Dalam kunjungannya ke Batam, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto bicara soal investasi di pulau yang bertetangga dengan Singapura itu.
Kementerian PUPR akan melelang 4 ruas Jalan Tol Jakarta Outer Ring Road (JORR) 3. Selain itu ada beberapa proyek tol lainnya yang akan dilelang tahun ini.
Kasus ini terkait pengaturan barang kena cukai dalam pengelolaan kawasan perdagangan bebas dan pelabuhan bebas Bintan wilayah Kabupaten Bintan Tahun 2016-2018.