detikNews
Gempur Pasukan Khadafi, AS dan Inggris Luncurkan Rudal Tomahawk
AS dan Inggris dengan menggunakan kapal perang dan kapal selamnya telah meluncurkan 110 rudal Tomahawk ke arah pertahanan udara Khadafi di sekitar ibu kota Tripoli dan kota barat Misrata.
Minggu, 20 Mar 2011 07:39 WIB







































