detikNews
Guru SD Dilaporkan ke Polisi karena Diduga Sodomi Siswa di Samarinda
Seorang orangtua siswa SD swasta di Samarinda, Kalimantan Timur, curiga karena anaknya mempunyai uang ratusan ribu rupiah. Setelah ditelusuri, dia mengaku disodomi gurunya. Sang ortu pun melaporkan guru ke polisi.
Rabu, 05 Des 2012 18:42 WIB







































