Kelompok al Qaeda mengaku bertanggung jawab atas penculikan seorang warga AS di Pakistan. Al Qaeda menuntut pembebasan anggotanya yang ditahan dan meminta untuk menghentikan serangan udara di negara itu.
Pada 2013 mendatang, Pemkot berencana membebaskan pajak bumi dan bangunan (PBB) bagi janda veteran dan pecinta lingkungan. Dengan catata, PBB segera menjadi pajak daerah.
Wamenkum HAM Denny Indrayana menjawab tudingan pihak-pihak yang tidak suka dengan penerapan pengetatan pemberian remisi bagi koruptor dan pelaku terorisme. Bagaimana?