detikFood
Pasta Tumis Daging Asap
Pasta tidak harus bersaus tomat, ditumis dengan paduan daging asap jadi lebih praktis dan sedap! Apalagi ditambah cabai rawit, paprika plus taburan keju Parmesan. Gurih sekaligus pedas menggigit!
Senin, 23 Sep 2002 14:15 WIB







































