detikOto
Versi Telanjang Honda CBR250R
Setelah banyak dibicarakan, Honda memperlihatkan tampang baru dari nakedbike teranyar mereka, Honda CB250F. Motor yang menurut banyak orang merupakan versi naked dari CBR250R ini dilepas dengan harga Rp 54 jutaan.
Senin, 14 Jul 2014 13:50 WIB







































