detikNews
23 Ribu Buruh Se-Jabodetabek Bakal Mogok Kerja Besok
Diperkirakan sedikitnya 23 ribu buruh se-Jabodetabek akan melakukan aksi mogok massal pada Rabu (3/10) besok. Massa akan tersebar di Jakarta dan kawasan perindustrian Tangerang, Depok dan Bekasi.
Selasa, 02 Okt 2012 14:57 WIB







































