Hakim konstitusi Anwar Usman kembali mengikuti sidang sengketa Pilkada di MK. Anwar Usman bersama tiga hakim memimpin sidang sengketa hasil pilkada di panel 3.
Ada momen menarik saat sidang perselisihan hasil pilkada 2024. Di tengah-tengah sidang, para hakim konstitusi melontarkan jokes 'bapak-bapak' yang menggelitik.
Waka Komisi X DPR F-PKB merespons wacana sekolah libur sebulan selama Ramadan. Dia meminta memperbanyak kegiatan keagamaan jika kebijakan itu diberlakukan.
Warga sekitaran Jakarta menyambangi Monas menghabiskan liburan. Salah satunya siswa asal Depok, Sabrina, ke Monas menghabiskan hari terakhir liburan sekolah.
Ramainya pengunjung membuat antrean panjang di halte kereta wisata Monas. Kereta wisata itu akan mengantarkan pengunjung yang ingin menaiki Tugu Monas.