Wakil Gubernur DKI Djarot Saiful Hidayat akan berkeliling ke sejumlah gereja di Jakarta untuk melihat kondisi pengamanan menjelang Natal. Ia mengimbau masyarakat membantu agar perayaan Natal berlangsung aman dan kondusif.
Pengamanan di gereja-gereja menjelang perayaan Natal sudah dilakukan. Jika tahun lalu mantan Gubernur DKI Jakarta Jokowi berkeliling mengecek kondisi pengamanan, tahun ini Wakil Gubernur DKI Djarot Saiful Hidayat yang akan bersafari.
Setelah pria bernama Slamet menghebohkan media asing dengan tumor di sekujur tubuhnya pada bulan Januari lalu, ada lagi Sarotin. Ibu paruh baya ini juga mengidap penyakit yang sama dengan Slamet. Bedanya, wajah Sarotin seperti melorot karena tumor.
Polisi berhasil membekuk pasangan suami istri yang suka mencuri dengan kedok pembantu rumah tangga. Keduanya ditangkap lantaran membawa kabur harta majikan berupa dollar Amerika hingga berlian.
Saya mengajukan permohonan pasang baru listrik PLN melalui PLN 123 untuk 2 (dua) petak bangunan berdaya masing-masing 900 watt (11/11) dan sudah saya bayarkan pada tanggal 24 Nopember 2014.
Saya mengajukan permohonan pasang baru listrik PLN melalui PLN 123 untuk 2 (dua) petak bangunan berdaya masing-masing 900 watt (11/11) dan sudah saya bayarkan pada tanggal 24 Nopember 2014.
Benny Ruslan (56) petugas Dishub DKI yang menolong FCD (16) pelajar SMK yang menjadi korban penodongan di Metromini 52 jurusan Kp Melayu-Cakung punya cerita soal angkutan umum.
Benny Ruslan (56) berlari mengejar Metromini 52 jurusan Kp Melayu-Cakung, Jakarta Timur. Sang sopir berteriak-teriak meminta tolong. Benny yang tengah berjaga di FlyOver Pondok Kopi segera masuk ke Metromini itu.
FCD (16) ditodong dan ditusuk seorang pria yang memaksa meminta HP-nya. FCD kini dirawat dengan kondisi kritis di RSCM karena dua luka tusuk di perutnya. Penusukan itu terjadi di Metromini Kp Melayu-Cakung.