detikHot
Lukisan Widayat Dikagumi Kolektor Hingga Ahli Sejarah Seni Rupa Barat
Selama beberapa hari, Helena menginap di kamar tamu museumnya. Ia menyaksikan langsung bagaimana Widayat beraktivitas melukis setiap pagi dan mengikutinya ke beberapa pameran.
Rabu, 30 Apr 2014 13:09 WIB







































