Epidemiolog dari Universitas Griffith Dicky Budiman menilai pemerintah perlu memiliki pertimbangan lain terkait dispensasi santri untuk mudik saat Lebaran.
Dishub Jatim memastikan mudik aglomerasi dilarang, termasuk di wilayah Gerbangkertasusila (Gresik, Bangkalan, Mojokerto, Surabaya, Sidoarjo, dan Lamongan).
Polres Mojokerto berupaya menghalau para pemudik di 4 titik penyekatan. Jika lolos penyekatan, pemudik bakal dikarantina selama 5 hari dengan biaya sendiri.
Sebanyak 14 titik penyekatan disiapkan di Karawang untuk mencegah pergerakan para pemudik. Para petugas akan melakukan penjagaan di titik-titik tersebut.
Soal wacana dispensasi mudik bagi santri yang dilontarkan Wapres Ma'ruf Amin, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil beda tanggapannya dengan Ganjar dan Khofifah