Tragis, Dokter Mengamputasi Kaki Tanpa Izin Pemiliknya
Sujianto masih dongkol bila mengingat kejadian 4 bulan lalu itu. Tanpa izinnya, dokter telah mengamputasi pangkal kaki kanannya. Padahal kaki itu merupakan salah satu modalnya untuk bekerja.
Senin, 10 Sep 2012 17:20 WIB







































