detikNews
Elite PDIP Dorong Reshuffle Rini dan Andi, Tjahjo: Reshuffle Hak Presiden
Menteri Dalam Negeri yang juga tokoh PDI Perjuangan, Tjahjo Kumolo, menegaskan pergantian menteri (reshuffle) merupakan hak prerogatif Presiden Joko Widodo. Tjahjo menegaskan tidak ada yang bisa mengintervensi presiden mengenai hal tersebut.
Jumat, 06 Feb 2015 12:17 WIB







































