PLN melakukan pemeliharaan jaringan hari ini. Dampak dari pemeliharaan ini, sejumlah wilayah di Kota Medan, Sumatera Utara (Sumut) mengalami pemadaman listrik.
Pemerintah dan BUMN bersinergi tangani bencana banjir dan longsor di Aceh, Sumut, dan Sumbar. Alat berat, bantuan pangan, dan pemulihan listrik dikerahkan