Ketum Partai Demokrat (PD) Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta Waketum PD Roy Suryo berhenti sementara bicara ke media. Roy Suryo menerima perintah itu.
Partai Demokrat (PD) masih memendam ambisi membentuk poros ketiga di Pilpres 2019. Ambisi itu diyakini karena menganggap koalisi Joko Widodo masih rapuh.