Menurut Brussels, penangguhan izin puluhan organisasi penyalur bantuan kemanusiaan di Gaza oleh Israel mulai bulan Januari akan menghalangi penyelamatan jiwa.
Dewan Eropa sepakat alihkan keuntungan bunga dana simpanan Rusia yang dibekukan untuk Ukraina. Pembuatan keputusan sempat picu perselisihan dengan Hongaria.
Pemerintah Inggris menanggapi dengan geram komentar Presiden Amerika Serikat Donald Trump bahwa tentara NATO tidak bertempur di garis depan di Afghanistan.