Harian Detik
KAPOLRI EVALUASI JENDRAL KAYA
Gerah oleh harta Inspektur Jenderal Djoko Susilo yang bejibun dan bernilai lebih dari Rp 100 miliar, Kepala Kepolisian RI Jenderal Timur Pradopo menyatakan bakal melakukan evaluasi terhadap kekayaan anggota Polri.
Selasa, 19 Mar 2013 15:59 WIB







































