Kedua pihak pasangan calon yang akan berlaga di Pilpres 2019 tengah mempersiapkan tim sukses. Ulama hingga mantan menteri disebut-sebut bakal mengisi formasi.
Daftar nama tim juru kampanye nasional pasangan bakal capres/cawapres Prabowo Subianto-Sandiaga Uno ramai beredar. Sandiaga menegaskan daftar itu palsu.
Yusril dilema lantaran pihak yang selama ini digadang-gadang bisa menggandeng ulama ternyata malah menggandeng pengusaha. Ijtimak Ulama seolah-olah dikhianati.