detikNews
Kasus Pembubaran Zikir Ibu-ibu, AKBP Heru Terancam Turun Jabatan
"(Ancaman sanksi bisa demosi, bisa penundaan pangkat, ada tidak boleh sekolah sekian bulan-sekian tahun," kata Kadiv Humas Polri Irjen Setyo Wasisto.
Senin, 26 Mar 2018 16:05 WIB







































