detikNews
Asyik! Sekolah Darurat Kartini di Jakut Dapat Gedung Baru dari Polisi
Hujan rintik-rintik tidak mampu membendung kegembiraan para siswa Sekolah Darurat Kartini. Ratusan siswa berseragam putih biru tersebut antusias menyaksikan peletakan batu pertama pembangunan gedung sekolah mereka yang baru.
Senin, 26 Nov 2012 12:57 WIB







































