detikNews
Polisi Ancam Tembak di Tempat Pelaku Kejahatan Sadis
Pihak Kepolisian Daerah Metro Jaya akan memberikan tindakan tegas bagi pelaku kejahatan sadis yang meresahkan warga untuk memberikan efek jera. Bila melakukan perlawanan, pelaku kejahatan bahkan ditembak di tempat.
Kamis, 29 Jan 2015 10:56 WIB







































