Sepakbola
Eto'o Tegaskan Komitmen di Inter
Samuel Eto' disebut-sebut menjadi buruan klub kaya Inggris, Manchester City. Akan tetapi pemain depan Inter Milan itu bertekad memegang komitmen kepada klubnya.
Senin, 11 Jul 2011 03:34 WIB







































